Kapolres Cilegon Polda Banten ambil Apel jam pimpinan di Polres Cilegon

 

Cilegon - Pada hari Senin tanggal 21 Oktober 2024 jam 08.00 Wib di lapangan apel Satya Haprabu Polres Cilegon Polda Banten dilaksanakan kegiatan apel jam pimpinan di Polres Cilegon yang di pimpin langsung oleh Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Kemas Indra Natanagara.

Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Kemas Indra Natanagara pada saat apel jam pimpinan mengucapkan terimakasih  atas pelaksanaan tugas selama seminggu kebelakang, dapat berjalan dengan aman dan kondusif serta pelaksanaan Siaga 1 dalam rangka kesiapan kegiatan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia.

Mengingatkan kembali kepada para PJU {Pejabat utama Polres Cilegon) dan para Kapolsek jajaran Polres Cilegon diharapkan melakukan kontrol terhadap personilnya, dalam melaksanakan tugas sesuai tupoksi masing-masing hindari pelanggaran seminimal mungkin.

Malam ini kita akan melaksanakan peringatan hari Santri, diharapkan kepada seluruh personil agar hadir,Setelah apel kita laksanakan Anev dan lakukan pengecekan akhir untuk kegiatan tersebut.

Tetap jaga kesehatan, kegiatan kedepan masih padat terutama Pilkada serentak Tahun 2024."tutup Kemas.

إرسال تعليق

Silahkan pilih mode yang ada untuk memberikan komentar.*

أحدث أقدم